Minggu, 12 Oktober 2014

Bahasa Rakitan: Mencetak karakter Bahasa Atribut pada Assembly



Mencetak Karakter Bahasa Atribut pada Assembly

Berikut adalah langkah-langkahnya:
1.Buka lembar kerja Tasm 1.4, kemudian ketikan
   cd\ lalu ( enter )
   cd 1ca\asm (enter)
2.Kemudian tambahkan edit.
   C:\1CA\ASM>edit lalu enter
3.Kemudian akan muncul tampilan layar berwarna biru.
   BL: digunakan untuk menganti warna.             
   CX: digunakan untuk menganti banyaknya huruf.  
Pada layar biru ketikan
.MODEL SMALL
.CODE
 ORG 100H
Proses :
                MOV AH,9H
                MOV AL,’A’
                MOV BH,00H
               MOV  BL,00101110B
               MOV CX,03H
               INT 10H

              INT 20H
END      Proses
kemudian simpan  pilih file-save simpan dengan nama rika1.asm.
4.Buka kembali Dosbox layar berwarna hitam, kemudian  jalankan program tersebut dengan Tasm. ketikan  tasm rika1.asm ( enter ), Jika semua tulisan yang kita ketik benar maka akan muncul tampilan seperti berikut.
Kemudian cetak dengan Tlink
    tlink/t rika1 (enter)
    rika1 ( enter )
 Jalankan program tersebut, kemudian akan muncul karakter huruf AAA dengan background hijau.


SELESAI…………………….!    
  
Demikianlah langkah-langkah membuat karakter dengan atribut warna.

Tidak ada komentar: